
Memperluas Wawasan Internasional
Memberikan kesempatankepada peserta untuk mengeksplorasi budaya dan perspektifinternasional, membantu mereka memahami keragaman dan
meningkatkan toleransi serta empati.
Membangun Jaringan Global
Menghubungkan para peserta dengan pemuda dari berbagai latar belakang dan negara, memungkinkan mereka untuk membangun jaringan pertemanan serta kerja sama internasional yang dapat bermanfaat di masa depan.
Mengembangkan Ketrampilan Sosial & Kepemimpinan
Program ini dirancang untuk mengasah keterampilan interpersonal, komunikasi,
dan kepemimpinan peserta melalui interaksi lintas budaya dan aktivitas kolaboratif.
Menginspirasi Kepedulian Terhadap Isu Global
Pendaftaran & Konfirmasi
Pendaftaran dimulai dari 4 Desember – 3 Januari 2025.
Penguman Fully Funded
Peserta yang telah telah dinyatakan lolos tahap interview akan dihubungi sebagai calon penerima fully funded, dan akan di umumkan melalui instagram resmi @aseanyouthexchange
Letter of Acceptance
Untuk para peserta yang telah lolos program maka akan menerima Letter of Acceptance (LoA) sebagai bukti bahwa mereka berhak mengikuti program ASEAN Youth Exchange
Payment
Para peserta program dapat melakukan pembayaran biaya secara langsung atau bertahap hingga 3 kali. pada 15 Januari – 9 Februari 2025
Keberangkatan
Untuk keberangkatakan akan dilaksanakan pada 21 Februari 2025 hingga pulang lagi ke Indonesia pada 23 Februari 2025